Sunday, January 12, 2014

Kali ini kami sampaikan kepada Anda semuanya mengenai  Pantangan Asam Urat yang merupakan Makanan Yang Dilarang Untuk Penderita Asam Urat. Makanan ini harus dijauhi
 karena jika tidak maka anda akan merasakan sendiri akibatnya.

Dengan menjauhi pantangan makanan bagi penderita asam urat ini, maka Anda yang sedang terkena penyakit asam urat akan terbantu dalam proses penyembuhan asam urat serta untuk mencegah datangnya kembali penyakit asam urat.




Beberapa Makanan Yang Dilarang Buat Penderita Penyakit Asam Urat , Diantaranya :

Pantangan Dari Daging Jeroan :
Daging jeroan ini berupa Hati, Paru, Ampela, Usus dan lain lain. Daging jeroan ini berasal dari jeroan ayam, kambing, sapi dan lain lain

Pantangan Makanan Dari Jenis Siput
Jenis siput yang mengandung zat kurin tinggi adalah Kepiting, Cumi cumi, Udang dan lain lain.

Pantangan Makanan Dari Sayuran
Sayuran memang makanan yang sangat dianjurkan untuk keseimbangan gizi, namun ada beberapa makanan yang mengandung zat Purin dalam tingkat sedang seperti bayam, kangkung dan kentang. jadi Anda perlu beralih untuk mengkonsumsi sayuran jenis lain yang tidak mengandung Purin, seperti Wortel, Kubis, Sawi, Daun singkong dan lain lain.

Pantangan Makanan Dari Kacang-kacangan
Makanan jenis ini kebanyakan digunakan untuk Camilan (snack)  atau makanan ringan. Meskipun makanan ringan, kandungan zat Purin sangat tinggi. seperti makanan ringan yang berasal dari kacang tanah, Emping blinjo, kacang kapri, kacang mente dan lain lain. Meskipun makanan ringan, kadang kadang banyak orang yang tidak bisa mengontrol saat ngemil, sehingga memakan camilan melebihi makanan utama.

Jadi begitulah saran dari kami mengenai Pantangan Asam Urat bagi para penderita asam urat. Usahakan untuk tidak mencoba atau nekat melakukan apa yang kami tulis disini. Meski semua kembali kepada yang Maha Kuasa, tetap saja harus ada usaha yang mengikutinya, bukan?

0 comments:

Post a Comment